Yang masih bingung dengan cara install tema windows XP ?
Berikut ada beberapa cara dan tips untuk menginstall atau merubah tema VS (Visual Style) windows Xp :
1. Dengan Sofware UxTheme Patcher
- Download software UxTheme Patcher : Download
- Install UxTheme Patcher
- Tunggu hingga proses instalasi selesai, jangan di close dulu, tunggu beberapa saat maka akan muncul Windows File Protection, Jangan masukan CD Master Windows XP, tekan saja tombol cancel.
- Restart Komputer
- Buka Folder theme VS (Visual Style) yang akan di install.
- Cari file berformat ".msstyle"
- Kemudian Akan muncul kotak dialog Windows "Display Properties".
- Setelah itu klik apply dan Ok.
2. Dengan Sofware TuneUp
- Jalankan Program TuneUp
- Pilih menu "Tuneup Styler", kemudian pilih kembali menu "Visual Style"
- Klik "Add", kemudian cari theme yang akan anda installkan
- Jika filenya masih .rar atau zip harus di ekstract terlebih dahulu.
- klik "Open"
- Pilih themenya kemudian, klik "Apply Visual Style".
- Selesai.
- Anda bisa langsung ekstract file theme visual style,
- kemudian ekstract dan copy lalu pastekan file yang berformat "namatheme.msstyle" dengan foldernya ke direktory penyimpana system C:\WINDOWS\Resources\Themes)
- Double klik file berformat "namatheme.msstyle"
- Akan muncul kotak dialog "Windows Display Properties", silahkan ganti type themenya, setelah itu klik OK.
- Jika theme yang anda install tidak muncul atau tidak berhasil, anda terlebih dahulu harus menginstall software UxTheme Patcher.
- Selesai
---Semoga Berhasil---
0 komentar:
Posting Komentar